Plus Minus Memakai Knalpot Racing

Tidak sedikit para bikers atau drivers yang mengganti knalpot standardnya dengan knalpot racing. Pertanyaannya apakah penggantian knalpot racing dapat menambah performa? Jawabannya ya, memang ada beberapa bengkel knalpot baik motor ataupun mobil yang menawarkan knalpot racing yang dapat menambah performa mobil/motor plus irit BBM. Emang bisa? Itulah pertanyaan saya saat membaca salah satu tabloid tentang otomotif. Setelah dipikr kembali memang ada benarnya dan masuk akal, pasalnya kalau performa kita menambah maka waktu untuk kita dapat mencapai titik kecepatan yang kita inginkan semakin cepat dan kita tidak perlu menginjak pedal gas terlalu dalam untuk mencapai kecepatan itu karena ada penambahan tenaga, alhasil konsumsi BBM semakin irit. Tetapi apakah penggantian knalpot racing tidak memperburuk jumlah emisi? Jawabannya juga iya, sebab dengan digantinya knalpot racing maka saringan knalpot pada knalpot standard tidak digunakan kembali. jadi mana yang anda pilih tambah tenaga atau ramah lingkungan? Kalau orang pecinta kecepatan pasti pilih tenaga tapi kalau orang cinta lingkungan pasti dibiarkan standard.

Advertisement

5 thoughts on “Plus Minus Memakai Knalpot Racing

  1. suprax110_r12 says:

    Kalo ada yang ramah lingkungan + racing performance baru sya pake, apa lagi ada yang suara ga bising…
    hha

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s